Minggu, 28 September 2014

Cara Membuat Button di Adobe Flash CS3


Cara Membuat Button di Adobe Flash CS3

Buka software Adobe Flash CS3
Pilih File > New > Gunakan ActionScript 2.0 saja > OK.

Buat bentuk lingkaran dengan cara pilih Oval Tool atau bisa juga dengan menekan tombol ‘O’ di keyboard. Bentuk bisa kalian variasikan sekreatif mungkin. Lalu buat tulisan dengan menggunakan Text Tool, contoh hasilnya akan seperti ini.
Image
Klik kanan pada objek tersebut lalu pilih Convert to Symbol (atau bisa dengan menekan tombol F8 pada keyboard).
Akan muncul tampilan seperti di bawah ini, ketikkan nama, pilih Button, klik OK.
Image
Maka objek akan terlihat seperti di bawah ini.
Image
Untuk memvariasikannya kita bisa klik 2x pada objek yang telah dibuat symbol button, pada panel timeline akan tampil seperti ini.
Image
Buat keyframe di Over dan Down dengan cara klik kanan > Insert Keyframe (atau dengan tekan F6).
Image
Klik di Over. Kita bisa merubah jenis teks, merubah warna teks, atau merubah bentuk objek menjadi persegi misalnya. Tujuannya adalah agar tampilan button ketika kursor tidak mengarah ke objek berbeda dengan tampilan button ketika kursor mengarah ke objek.
Read More ->>

Membuat tombol pada Adobe Flash

Membuat tombol pada Adobe Flash

Berikut ini cara membuat tombol pada adobe flash cs3 :
1. buat objek, misal membuat rectangle dan teks seperti gambar berikut :
12. seleksi objek tersebut menggunakan selection tool.
3. kemudian klik kanan –> pilih Convert to symbol  atau bisa dengan hanya menekan f8 pada keyboard
24. maka akan muncul kotak dialog convert to symbol, pilih Button lalu klik OK
3
5. Kemudian klik dua kali pada tombol tadi, maka akan menuju ke frame button yang berisi, Up, Over, Down, Hit
4
Read More ->>

Membuat Mangekyou Sharingan Milik Sasuke


Pada tutorial menggambar dengan Flash kali ini kita akan membahas cara membuat gambar mangekyou sharingan milik sasuke dengan menggunakan program bernama Flash. Artikel kemarin kita sudah membahas bagaimana cara membuat mangekyou sharingan milik itachi dan kakashi di Microsoft Paint tetapi pada kesempatan kali ini saya akan membahasnya dengan Program Flash yang juga tak kalah bagus untuk menggambar

Sebelum kita memulainya langkah yang harus diambil adalah membuka program Macromedia flash / Adobe Flash
1. Langkah pertama yaitu buatlah sebuah object lingkaran dengan image ilmugrafis Oval
image ilmugrafis

2. Selanjutnya, Potonglah bagian tengah garis object dengan menggunakan Selection Tool image ilmugrafis
image ilmugrafis
Jika sudah diseleksi tekan delete untuk menghapus
image ilmugrafis
Jika sudah klik masih menggunakan Selection Tool gabungkan 2 gambar yang telah terpisah tersebut
image ilmugrafis

3. Langkah berikutnya adalah  drag object tersebut dengan menggunakan Selection Tool  jika sudah pilih Menu Modify  >> Transform >>Free Transform
image ilmugrafis
image ilmugrafis
jika sudah ubahlah bentuk objek seperti digambar
image ilmugrafis

4. Langkah berikutnya yaitu  buatlah sebuah objek bola dan masukkan ke dalam objek bola tersebut
image ilmugrafis
Copy objek yang kita buat tadi dan ubah posisi berputar 90 derajat
image ilmugrafis
Lakukan pencopyan objek lagi dan ikuti seperti apa yang sudah dijelaskan digambar (270 derajat dan 45 derajat)
image ilmugrafis
image ilmugrafis

Lalu buat lingkaran lagi di tengah, Hasilnya akan seperti gambar dibawah ini
image ilmugrafis
5. Langkah terakhir yaitu pewarnaan  pada langkah ini anda bisa memberi  warna sesuka anda atau bisa juga mengikuti prosedur artikel ini . untuk pewarnaannya warna yang akan digunakan yang soft , agar tidak terlalu tajam gambarnya . untuk warna merah gunakan warna merah #F84C5A
image ilmugrafis
image ilmugrafis
image ilmugrafis
Dan hasil akhirnya akan seperti ini
image ilmugrafis

dengan sedikit ketekunan maka anda bisa menciptakan manga
image ilmugrafis
Mangekyou Sharingan Milik Sasuke
Semoga bermanfaat
Read More ->>
Diberdayakan oleh Blogger.

Pages - Menu

Blogger templates